Mengunjungi Candi Cangkuang

Mengunjungi Candi Cangkuang - Hallo sahabat Travel everyday, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Mengunjungi Candi Cangkuang, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Bandung, Artikel Garut, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Mengunjungi Candi Cangkuang
link : Mengunjungi Candi Cangkuang

Baca juga


Mengunjungi Candi Cangkuang

"Ini belok kiri ke Candi Cangkuang" mr.husband yang tengah nyupir berkata kepada saya. "Ooh, ya udah kita ke sana dulu aja, kan belum bisa check-in di Sumber Alam" saya menimpali. Di Perjalanan saya memang googling mencari tempat singgah sebelum kami tiba di Garut. Candi Cangkuang adalah salah satunya.

Saya pernah berkunjung sekali (mungkin sekitar 10 tahun yang lalu), dan masih ingat bahwa untuk mencapai candi, saat itu saya harus menyeberangi danau (atau dalam bahasa Sunda: situ) dengan perahu. Dalam hati saya berpikir, pasti kedua Kiddos akan suka. 

"Kita ke Candi Cangkuang dulu ya" kata saya kepada mereka. Kiddos#2 menjawab, "Wow kita ke temple. Ada Temple Run enggak disana? tanyanya seraya menyebutkan nama salah satu game favoritnya:D

Foto dulu di pintu masuk kawasan Candi Cangkuang
Read more »


Demikianlah Artikel Mengunjungi Candi Cangkuang

Sekianlah artikel Mengunjungi Candi Cangkuang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Mengunjungi Candi Cangkuang dengan alamat link https://travelwithyourshoul.blogspot.com/2015/07/mengunjungi-candi-cangkuang.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar